Tiga Orang Tewas Akibat Insiden KA Turangga dan KA Lokal di Bandung

Tragedi kecelakaan Kereta Api atau KA Turangga dengan KA Lokal Bandung di Cicalengka, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, pada pagi tadi, menewaskan tiga orang.

Tiga orang yang menjadi korbn jiwa ialah masinis dari KA Lokal dan juga asisten masinis, dan pramugara dari KA Turangga.

Ketiganya tewas ditempat saat keteta saling bertabrakan.

Terlihat dari video yang beredar, kondisi rangkaian kereta banyak yang mengalami rusak berat.

Sejumlah rangkaian pun hingga terangkat dan keluar dari jalur kereta api.

Dalam video yang beredar, badan keteta dari keduanya pun terlihat hancur hingga terangkat akibat benturan antar kereta tersebut. ***

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *